Wednesday, February 20, 2013

CARA BETERNAK KENARI

Awalnya saya senang dengan burung kenari karna warna dan suarnya yang mengalun, terpikat keindahan burung kenari maka ada niat untuk mencoba berternak kenari karna bosen beli terus tapi ga pernah bunyi, mungkin sama pedagang di kasih yang betinanya, lama kelamaan saya brosing di om google ketemulah ciri-ciri kenari jantan dan betina, setelah tau ciri2 kenari di periksa deh kenari ane semuanya ehhhh ternyata kenari ane cewe semua. jadilah beli yang jantan lalu di ternakin di sangkar gantung biasa, ga butuh waktu lama kenarinya bertelur 4 biji. kemudian menetas tapi cuma dua ekor yang hidup. sekedar bagi pengalaman aja untuk yang mau ternak kenari inilah di antara cara ternak ane :


1. siapkan sangkar bisa yang gimana aja yang penting bisa di tempel di tembok atau di gantung
2. pastikan kenari anda jantan and betina (takutnya betina or jantan semua)
3. kemudian masukkan burung dalam satu sangkar ( biarin berantem juga nanti setelah satu minggu biasanya udah berjodoh
4. berikan sayuran dan telur puyuh
5. jangan lupa di jemur 2 jam sehari
6. setelah kenari bertelur usahakan kandang jangan di pindah2
7. kenari jantan kalau betinanya sudah bertelur bisa di pisahkan dan di masukkan ke betina yang lain yang belum bertelur.
8. ketika penjodohan burung di mandikan dulu di sangkar yang sama
9. untuk sehari-harinya burung di krodong aja biar cepat berjodoh

sekian pengalaman ane, yang mau ternak silahkan di coba dan jangan takut gagal yang penting ada kemauan mudah2an menjadi peternak kenari yang sukses amiiiiiiin

1 comment: